Emoticon dan smiley adalah hal yang wajib dilakukan saat sedang chat maupun saat diskusi di forum. Entah mengapa, terasa lebih mengasikkan jika ada emoticon yang menarik. Forum terbesar di Indonesia yaitu kaskus adalah forum yang mempunyai emoticons dan smiley yang bagus dan menarik. Dan banyak sekali kaskuser (sebutan untuk member kaskus) yang menggunakan kaskus emoticons dan smiley di wordpress atau website mereka sebagai tambahan di form komentar.
Tentu menggunakan kaskus emoticons dan smiley adalah suatu hal yang menarik bagi kaskuser, alasannya pasti agar visitor yang komentar lebih senang saat meninggalkan komentar. Tampilannya mirip banget sama yang ada di kaskus. Ini buatan anak negeri loh, makanya mirip bahkan sama persis sama di kaskus, paling-paling yang buat kaskuser juga, hehehe. Emoticons khas kaskus yaitu cendol dan bata merah juga ada, apalagi emoticon maho 🙂 . Penasaran mau lihat contohnya? Saya ambil screenshot dari form komentar di website cafebelajar [Read more…] about Cara pasang kaskus emoticons dan smiley di wordpress
Salah satu cara untuk menghasilkan uang di internet adalah dengan mengikuti program affliasi. Sayangnya karena program affiliasi dalam negeri sudah mulai banyak yang tidak percaya, maka ada baiknya kita mencari program affiliasi dari luar negeri dan mempunyai pasar internasional.
Terbukti ternyata internet mengalami perkembangan yang sangat pesat dan sangat besar di Indonesia. Banyak sekali internet marketer baru bermunculan di Indonesia. Dari yang bermodal blog sederhana sampai yang bermodal scam (kebohongan). Paling enak si kalo ada seminar gratis buat belajar bisnis di internet.
Demam social networking yang melanda Indonesia mulai terasa saat facebook menjadi booming di Indonesia. Mulai dari selebritis, remaja, ibu rumah tangga, anggota DPR, dan bahkan saudara saya yang masih SD sudah punya account facebook. Facabook seakan menjadi sesuatu yang wajib untuk dijamah setiap hari. Dari bangun tidur sampai mau tidur lagi terus saja online.